Studium General Mineral Economic For Mining Industry

SG - Praktikum - Dosen Tamu
1a4
1a3
1a1
1a
previous arrow
next arrow

Studium General Mineral Economic For Mining Industry
Pembicara : Veriyadi, MSc (CSM), PH.D(WITS), MAusIMM

Hari rabu : 6 Maret 2024
Lokasi : Ruang Teater Lantai 2 FST

Program Studi Teknik Pertambangan UIN Syarif Hidayatullah telah mengadakan Studium General pertama di Tahun 2024 pada Rabu, 6 Maret 2024 yang bertemakan “Mineral Economic for Mining Industry” yang dibawakan oleh Bapak Veriyadi, M.Sc. (CSM), PH.D (WITS), MAusIMM. Saat ini Bapak Veriyadi merupakan seorang CEO (Chief Executive Officer) di PT VELKO. Pembahasan acara Studium General lebih ditekankan kepada tantangan-tantangan yang telah dialami perusahaan tambang di dunia, seperti decreasing demand, price shock and bubble, dan cost inflation that can reduce the margin. Selain itu, dibahas juga tantangan dari segi penjualan terhadap barang komoditas tambang, yang meliputi aspek: economy, market, geopolitics dan technology. Dengan memahami tantangan secara global tersebut, dapat membuka wawasan mahasiswa Teknik Pertambangan UIN Syarif Hidayatullah Jakarta untuk mempersiapkan dan membekali diri menghadapi dunia kerja pada perusahaan tambang.

IBerita di Instagram link

Loading

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *